Saturday, January 27, 2018

Tujuan Komunikasi

Tujuan Komunikasi

Hewitt (1981), menjabarkan tujuan penggunaan proses komunikasi secara spesifik sebagai berikut :

• Mempelajari atau mengajarkan sesuatu
• Mempengaruhi perilaku seseorang
• Mengungkapkan perasaan
• Menjelaskan perilaku sendiri atau perilaku orang lain
• Berhubungan dengan orang lain
• Menyelesaian sebuah masalah
• Mencapai sebuah tujuan
• Menurunkan ketegangan dan menyelesaian konflik
• Menstimulasi minat pada diri sendiri atau orang lain
 

No comments:

Post a Comment

35 Nama Provinsi dan Ibukota di Indonesia

35 Nama Provinsi dan Ibukota di Indonesia A. Pulau Sumatra 1. Nanggroe Aceh Darussalam / NAD (Daerah Istimewa) Ibu Kota Banda Aceh 2...