Wednesday, January 31, 2018

Faktor - faktor Penentu Kepribadian

Faktor - faktor Penentu Kepribadian

• Faktor keturunan
• Faktor lingkungan

Kepribadian Proaktif

       Kepribadian proaktif adalah sikap yang cenderung oportunis, berinisiatif, berani bertindak, dan tekun hingga berhasil mencapai perubahan yang berarti. Pribadi proaktif menciptakan perubahan positif dalam lingkungan tanpa memperdulikan batasan atau halangan.

No comments:

Post a Comment

35 Nama Provinsi dan Ibukota di Indonesia

35 Nama Provinsi dan Ibukota di Indonesia A. Pulau Sumatra 1. Nanggroe Aceh Darussalam / NAD (Daerah Istimewa) Ibu Kota Banda Aceh 2...